Cara Cepat Melakukan Program TV Otomatis LG, Sharp, Panasonic, Samsung, dan Merek Terkenal Lainnya


Pencarian channel analog (TV Kabel) secara otomatis pada TV LCD/LED LG :
Sebelum melakukan scanning otomatis cek terlebih dahulu apakah kabel pada tuner tv analog sudah terpasang atau belum.






Berikut Langkah - langkah untuk melakukan program auto.
  
1. Pada remote Tv anda tekan tombol Menu/Home
2. Pilih Pengaturan / Setting


3. Pilih Pencarian Otomatis


















4. Pilih Mulai/Start


5. Tunggu sampai 100%
6. Tekan keluar/exit setelah pencarian selesai.



Info: Untuk TV lainnya artikel ini akan terus diupdate


Pencarian channel secara manual pada TV LCD/LED :
1. Pada remote tv tekan tombol Menu/Home
2. Pilih Pengaturan/Setting
3. Pilih Pencarian Manual
4. Pilih Lacak/Search
5. Sistem atur ke posisi BG
6. Jika sudah dapat channel yang diinginkan pilih Simpan






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tinggalkan komentar anda disini.